Bimbingan Fisik, Sosial dan Keterampilan Siswa-siswi tahun 2023

  • 08:42 WIB
  • 25 January 2023
  • Admin Panel
  • Dilihat 405 kali
Bimbingan Fisik, Sosial dan Keterampilan Siswa-siswi tahun 2023

Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Panti Sosial Bina Remaja (PSBR) Raden Intan Dinas Sosial Provinsi Lampung, melaksanakan Bimbingan Fisik, Sosial dan Keterampilan Siswa-siswi tahun 2023 yang digelar di Aula UPTD PSBR Bandarlampung, Senin (16/1/2023).

Secara resmi kegiatan dibuka oleh Sekretaris Dinas Sosial Provinsi Lampung Drs. Wiwied Priyanto M.IP,didampingi Kepala UPTD PSBR Radin Intan Lampung Irwan, serta turut dihadiri Kepala UPTD-UPTD Dinas Sosial Provinsi Lampung.

UPTD PSBR Radin Intan Lampung merupakan Unit Pelayanan Sosial Bina Remaja yang mempunyai tugas memberikan pelayanan dan penyaluran melalui bimbingan fisik, mental, latihan, keterampilan praktis serta Praktek Belajar Kerja (PBK) bagi remaja putus sekolah, terlantar yang tidak mampu menjalankan atau sosial kategori sehingga sosialnya dengan fungsi keterlantaran kemiskinan, diharapkan dapat menjalankan fungsi sosialnya sebagai anggota masyarakat, dapat berperan aktif dan berpartisipasi dalam pembangunan.

277

Post Berita

Post Terbaru

Bantuan Pemerintah Provinsi Lampung
  • 1 minggu yang lalu
  • Dilihat 64 kali
Dinsos Lampung Ikuti Zoom Sekolah Rakyat
  • 1 minggu yang lalu
  • Dilihat 48 kali
Gubernur Lampung Audiensi dengan Kowil PKH dan KORKAP
  • 1 minggu yang lalu
  • Dilihat 48 kali